LATIHAN SOAL PAS GANJIL SEJARAH X 2025
1.
Ketika melakukan kritik ekstern sumber
sejarah, muncul pertanyaan “apakah sumber itu masih utuh atau sudah di ubah” ?
Persoalan ini menyangkut ...
A.
Autentisitas
B.
Kredibilitas
C.
Integritas
D.
Realibilitas
E.
Orisinalitas
2.
Berikut yang merupakan tahapan penelitian sejarah
adalah ….
A.
Heuristic, historiografi, verifikasi dan interpretasi
B.
Heuristic, interpretasi, verifikasi, dan historiografi
C.
Verifikasi, historiografi, interpretasi, dan heuristic
D. Heuristic, verifikasi, interpretasi, dan historiografi
E.
Interpretasi, historiogrsfi, verifikasi dan heuristik
3.
Perhatikan pernyataan berikut !
1. Dapat mengetahui tingkat teknologi suatu masyarakat dari benda artefak
yang di temukan
2. Mengetahui peralatan/benda yang ada pada suatu masyarakat
3. Dapat mengetahui perkiraan zaman dengan melihat benda artefak tersebut
4. Dapat dijadikan akar sumber dari peristiwa sejarah
5. Menjadikan sumber sejarah lebih mudah untuk di analisis
Kelebihan akan sumber sejarah artefak dapat ditunjukan pada nomor ….
A.
1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 4
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 5
E. 3, 4 dan 5
4.
Salah satu tahap dalam penelitian sejarah yang
bermaksud menguji keabsahan sumber sejarah disebut ….
A. Periodisasi
B. Interpretasi
C. Heuristic
D. Historiografi
E. Verifikasi
5.
Orang yang pernah melihat atau menyaksikan suatu
peristiwa, tapi bukan pelaku, disebut….
A. Pelaku
B.
Saksi
C. Masalah
D. Sejarawan
E. Sumber
6.
Sejarah sebagai ilmu yang memiliki ciri bersifat
empiris yang berarti ….
A. Objek
B. Sejarah
C. Peristiwa
D. Pengalaman
E. Imajinasi
7.
Ika berkunjung ke perpustakaan daerah, ia sedang
mengumpulkam sumber-sumber sejarah tentang seputar peralihan kekuasaan dari
pemerintah orde baru ke pemerintah reformasi. Kegiatan Ika tersebut dalam tahap
penelitian sejarah yang disebut….
A. Heuristic
B. Ekskavasi
C. Interpretasi
D. Historiografi
E. Verifikasi
8.
Hal yang dinilai dalam kritik internal adalah ….
A. Memastikan sumber itu benar-benar sumber yang diperlukan
B. Memperlihatkan sumber itu asli, turunan, atau palsu
C. Keakuratan sumber
D.
Kredibilitas data dalam sumber
E. Autensitas dan intergritas dari sumber
9.
Informasi yang diperoleh dari hasil wawancara terhadap
saksi sejarah merupakan sumber sejarah
A. Benda
B.
Lisan
C. Tertulis
D. Situs purbakala
E. Museum
10. Penafsiran terhadap sumber-sumber peristiwa sejarah disebut ….
A. Heuristic
B. Kritik
C.
Interpretasi
D. Historiografi
E.
Verifikasi
11. Peristiwa yang bukan merupakan langkah-langkah penulisan Sejarah yaitu …
A. Mencari sumber Sejarah
B. Menilai sumber Sejarah
C. Menyeleksi sumber Sejarah
D.
Mempublikasikan sumber Sejarah
E. Mendeskripsikan sumber Sejarah
12. Sebelum melakukan penelitian, seorang sejarawan harus menetapkan ….
A. Topik penelitian
B. Biaya yang dikeluarkan
C. Waktu yang dibutuhkan
D. Tujuan penelitian
E.
Manfaat penelitian
13. Merangkaikan fakta berikut maknanya secara kronologis/diakronis dan
sistematis, menjadi sebuah tulisan sejarah sebagai kisah, disebut….
A.
Historiografi
B. Heuristic
C. Implementasi penelitian
D. Kritik sumber
E. Interpretasi
14. Jawaban sementara dalam memecahkan masalah dalam metode penelitian
dinamakan ….
A. Generalisasi
B. Orientasi
C.
Hipotesa
D. Intuisi
E.
Gagasan
15. Sumber informasi dikelompokan sebagai skunder apabila diperoleh melalui
….
A. Perbandingan tentang hal-hal yang telah lalu
B. Peninggalan benda-benda kebudayaan
C. Rekaman kaset audio dan rekaman kaset video
D.
Perantara yang tidak terkait langsung
dengan peristiwa sejarah
E. Informasi yang disampaikan oleh pihak yang terdekat dengan peristiwa
yang di kaji
16. Sumber yang menunjukan kesaksian langsung pada saat peristiwa sejarah
itu terjadi disebut ….
A. Sumber Sekunder
B.
Sumber primer
C. Sumber lisan
D. Sumber tertulis
E. Sumber benda
17. Perbedaan utama antara zaman praaksara dengan zaman aksara terletak pada
…
A. Masalah tulisan
B. Masalah pemerintahan
C. Masalah kebudayaan
D. Masalah perekonomian
E. Masalah teknologi
